Contact Form

 

Jelang Bayern Vs Dortmund, Posisi Puncak Klasemen Liga Jerman Berubah


Ilustrasi - Live Streaming Bayern Munchen vs Borussia Dortmund Liga Jerman via Super Soccer TV, Sabtu (6/4/2019) pukul 23.30 WIB.

Live Streaming Bayern Munchen vs Borussia Dortmund via Super Soccer TV, Kick Off Pukul 23.30 WIB

TRIBUNNEWS.COM - Live Streaming Bayern Munchen vs Borussia Dortmund di Super Soccer TV, Sabtu (6/4/2019) malam, dapat diakses di sini.

Link Live Streaming Super Soccer TV Bayern Munchen vs Borussia Dortmund tayang di akhir berita.

Laga Bayern Munchen vs Borussia Dortmund akan berlangsung di Allianz Arena Stadium.

Baca: Jadwal Bola Malam Ini, Bayern Muenchen vs Borussia Dortmund, Barcelona vs Atletico Madrid

Baca: Live Streaming beIN Sports 2 Real Madrid vs Eibar Liga Spanyol via MAXStream, Tonton di HP

Persaingan dua tim papan atas dalam laga ini akan berpengaruh di klasemen Liga Jerman.

Saat ini Borussia Dortmund menempati posisi puncak klasemen dengan perolehan 63 poin.

Sementara Bayern Munchen menempati posisi dua dengan selisih dua poin dengan Borussia Dortmund.

Lima laga kandang terakhir Bayern Munchen hampir meraih hasil sempurna.

Anak asuh Nico Kovac hanya meraih sekali kekalahan saat menghadapi Liverpool di perempat Liga Champions.

Sementara tim tamu, Borussia Dortmund, lima laga tandang terakhir berlalu dengan hasil yang kurang memuaskan.


Borussia Dortmund vs Bayern Munchen © Bundesliga.com

Bola.net - Bundesliga musim 2018/19 memasuki fase yang krusial. Dan, sebuah laga laga maha penting akan terasi pada pekan ke-28 akhir pekan ini. Bayern Munchen akan menjamu Borussia Dortmund pada laga di Allianz Arena. Mengapa laga ini disebut maha penting? Pertama, karena rivalitas kedua tim yang sangat kuat. Bayern dan Dortmund, meski di bebara sisi bersahabat, punya catatan rivalitas sengit. Tidak heran jika duel kedua tim dapat julukan Der Klasiker. Alasan kedua, Bayern dan Dortmund kini sedang berjuang untuk mendapatkan gelar juara Bundesliga. Bayern untuk sementara ada di posisi kedua dengan 61 poin, tapi hanya tertinggal dua poin dari Dortmund yang ada di puncak. Berjarak hanya dua poin, segalanya masih masih bisa terjadi. Baik Niko Kovac di Bayern maupun Lucien Favre di pihak Dortmund pasti akan tampil dengan kekuatan terbaiknya. Para pemain utama sudah siapkan untuk saling berduel di atas lapangan. Dan, berikut ini adalah duel-duel kunci yang akan jadi penentu jalannya Der Klasiker.




KOMPAS.com -  Jelang Der Klassiker atau partai klasik Bayern Muenchen vs Borussia Dortmund pada pekan ke-28 Bundesliga 1 pekan depan, posisi dua teratas klasemen Liga Jerman berubah.

Hal itu tak lepas dari nasib berbeda yang dialami Bayern Muenchen dan Borussia Dortmund pada pertandingan pekan ke-27 Bundesliga 1 - kasta teratas Liga Jerman, Sabtu (30/3/2019).

Borussia Dortmund kembali mengambil alih posisi puncak klasemen Liga Jerman seusai menang 2-0 atas VfL Wolfsburg di Signal Iduna Park.  Pada saat bersamaan, Bayern Muenchen bermain imbang 1-1 di kandang Freiburg.

Baca juga: Bek Timnas Perancis Pecahkan Rekor Transfer Bayern Muenchen

Hasil berbeda tersebut membuat posisi dua teratas klasemen Liga Jerman berubah. Borussia Dortmund yang sempat disalip Bayern pada pekan ke-25 karena kalah selisih gol, kembali memimpin dengan koleksi 63 poin.

Bayern Muenchen tergeser ke posisi kedua dengan selisih dua angka di belakang sang rival. Untuk bisa kembali memimpin, pasukan Niko Kovac harus menang pada Der Klassiker di Allianz Arena, Sabtu (6/4/2019).

Baca juga: Niko Kovac Harapkan Bayern Muenchen Awet di Puncak Klasemen

Laga Bayern vs Dortmund itu akan dimainkan pada Sabtu malam pukul 23.30 WIB. Bundesliga akan menyelenggarakan nonton bareng di Jakarta dengan mendatangkan legenda Dortmund, Joerg Heinrich.

Hasil Liga Jerman, pekan ke-27 Bundesliga 1, 29-31 Maret 2019:

Hoffenheim 4-1 Bayer Leverkusen (Ishak Belfodil 10', 61', Sven Bender 51'-bd, Andrej Kramaric; Kevin Volland 17')

Borussia Dortmund 2-0 Wolfsburg (Paco Alcacaer 90', 90'+4)

Werder Bremen 3-1 Mainz 05 (Milot Rashica 3', Max Kruse 36', 63', Robin Quaison 52')

Fortuna Duesseldorf 3-1 Borussia Moenchengladbach (Rouwen Hennings 6', 16', Kevin Stoeger 12'; Denis Zakaria)

Nuernberg 3-0 Augsburg (Mikael Ishak 52', Matheus Pereira 88', Eduard Loewen 90')

RB Leipzig 5-0 Hertha BSC (Emil Forsberg 17', Yussuf Poulsen 27', 56', 62', Amadou Haidara 64')

Freiburg 1-1 Bayern Muenchen (Lucas Holer 3' ; Robert Lewandowski 22')

Eintracht Frankfurt 3-0 VfB Stuttgart (Filip Kostic 45', 64', Luka Jovic 84')







Tangkapan layar google.com

Jadwal Bola Malam Ini: Juventus Vs AC Milan, Bayern Munchen Vs Dortmund, Barcelona Vs Atletico Madrid


Bisnis.com , JAKARTA – Bundesliga, kompetisi teratas dalam sistem sepak bola Jerman, segera memanggungkan rangkaian pertandingan pekan ke-28. Pekan kali ini diwarnai super big match antara dua tim teratas di klasemen sementara yakni juara bertahan Bayern Munchen menjamu Borussia Dortmund. Dortmund berada di posisi teratas dengan koleksi 63 angka, terpaut 2 angka lebih tinggi dari Munchen di peringkat kedua. Munchen turun dari posisi teratas setelah pada pekan ke-27 seri 1 - 1 versus Freiburg. Apabila Munchen sukses memenangi laga kontra Dortmund, Robert Lewandowski dan kawan-kawan akan kembali menduduki peringkat teratas. Dengan demikian hasil pertandingan ini akan menentukan tim mana yang berhak berpesta di panggung kampiun pada 18 Mei mendatang. Kemenangan bagi Munchen ini juga merupakan pembalasan karena dalam pertemuan pertama Dortmund menang dengan skor tipis 3 - 2. Berikut jadwal pertandingan pekan ke-28 (dalam WIB): Sabtu, 6 April: 01:30   Mainz 05 vs Freiburg 20:30   Schalke 04 vs Eintracht Frankfurt 20:30   Bayer 04 Leverkusen vs RB Leipzig 20:30   Stuttgart vs Nurenberg 20:30   Hertha Berlin vs Fortuna Dusseldorf 20:30   Wolfsburg vs Hannover 96 23:30   Bayern Munchen vs Borussia Dortmund Minggu, 7 April: 20:30   Augsburg vs Hoffenheim 23:00   Borussia Monchengladbach vs Werder Bremen.




tirto.id - Perempat final DFB Pokal 2019 akan mempertemukan Bayern Munchen vs FC Heidenheim di Stadion Allianz Arena, Rabu (3/4/2019), pukul 23.30 WIB. Bermain di kandang sendiri pastinya membuat Bayern akan diunggulkan untuk menang dan lolos ke semifinal. Namun pelatih Niko Kovac menegaskan bahwa timnya tak boleh meremehkan Heidenheim sedikit pun. Melihat komposisi peserta pada babak perempat final ini tentu membuat Bayern sangat diunggulkan untuk meraih kemenangan. Memang masih ada empat tim lain yang berasal dari Bundesliga 1 yakni Augsburg, Leipzig, Schalke, dan Werder Bremen, namun mereka akan saling berhadapan sementara Bayern kebagian lawan dari tim Bundesliga 2. Bisa dikatakan ini menjadi keuntungan tersendiri bagi Bayern. Kekuatan Heidenheim tentunya tidak sekuat empat tim lain yang berasal dari Bundesliga 1 tersebut. Akan tetapi, Kovac mengingatkan bahwa anak asuhnya tetap harus berjuang keras di lapangan untuk merebut tiket ke semifinal. “Kami ingin mendapatkan tiket ke semifinal dan untuk itu kami harus melupakan Borussia Dortmund sejenak. Di sini kami tidak meremehkan siapa pun. Heidenheim adalah tim yang kuat dan tentunya kemenangan di laga ini akan memberikan kami suasana bagus jelang duel kontra Dortmund,” kata Kovac. Bayern pada dasarnya memang tidak bisa menganggap remeh tim satu ini. Pada babak sebelumnya, tim asuhan Frank Schmidt tersebut berhasil menyingkirkan Bayer Leverkusen dengan skor 2-1. Kala itu perjuangan skuad Heidenheim patut diapresiasi karena mereka sempat tertinggal melalui gol Julian Brandt sebelum di babak kedua bisa membalikkan keadaan via dua gol Nikola Dovedan dan Maurice Multhaup. Di Bundesliga 2 pun performa Heidenheim tidak bisa dikatakan buruk. Mereka saat ini berada di peringkat enam dengan koleksi 43 poin setelah akhir pekan kemarin bermain imbang tanpa gol melawan tuan rumah Magdeburg. Jumlah poin tersebut hanya terpaut empat angka saja dari Union Berlin di peringkat ketiga alias zona play-off promosi ke Bundesliga 1. Kondisi Tim Terkini Menarik untuk dinanti bagaimana susunan pemain yang akan diturunkan Kovac dalam laga nanti. Heidenheim jelas tak bisa diremehkan namun pada akhir pekan nanti Bayern akan melakoni laga yang tak kalah penting melawan Dortmund dalam pertandingan yang bisa dikatakan akan menentukan siapa yang berhak menjadi juara musim ini. Jelang laga, Kovac memastikan bahwa ada kemungkinan Manuel Neuer dan David Alaba masih tidak bisa bermain. Keduanya juga absen ketika Bayern bermain imbang 1-1 melawan Freiburg pada akhir pekan kemarin. Sementara bagi Heidenheim, Schmidt juga harus pintar mengatur tenaga para pemainnya. Pasalnya di akhir pekan mendatang mereka harus meladeni FC Cologne, sang pemimpin klasemen Bundesliga 2. Perkiraan Susunan Pemain Bayern Munchen: Sven Ulreich; Joshua Kimmich, Javi Martinez, Niklas Sule, Rafinha; Renato Sanches, Leon Goretzka; Franck Ribery, Serge Gnabry, Kingsley Coman; Thomas Muller Heidenheim: Kevin Muller; Marnon Busch, Patrick Mainka, Timo Beermann, Arne Feick; Niklas Dorsch, Denis Thomalla; Maurice Multhaup, Nikola Dovedan, Maximilian Thiel; Robert Glatzel




89- TOR! FC BAYERN! Robert Lewandowski! Bayern Munich 5-0 Borussia Dortmund

We finally got goal number five! Gnabry streaks into the penalty area and passes it behind the Dortmund backline, past Burki, to the feet of Lewandowski. He taps it in for his second to give Bayern their fifth goal.

What. A. Game.

87- We’re coming to a close here at the Allianz Arena. What a great game.

82- A dangerous tackle from Weigl on Ribery just outside the penalty area. A few minutes ago, Reus fouled Lewandowski hard. The frustration is showing now.

80- Bayern Substitution: Sanches comes on for Muller.

78- Lewandowski gets a great opportunity from a Gnabry cross, but his sliding shot goes over the crossbar.

77- Bayern Substitution: Goretzka comes on for Martinez.

75- Not much is happening. Dortmund aren’t really pressing for a goal. Bayern don’t have any urgency. It’s 4-0.

70- The referee shows a double yellow card to Delaney and Lewandowski for a dust up in the middle of the park. Delaney was just holding onto Lewandowski’s arm, not letting him run. So, Lewandowski kinda sorta pushed him off. Fair call.

69- BVB Substitution: Wolf comes on for Piszczek.

68- Bayern Substitution: Ribery comes on for Coman. He did grab his right hamstring shortly before coming off, but the sub looks to be precautionary.

65- Finally, some sustained possession for Dortmund. The pass the ball around in the Bayern half of the field. It ends with Piszczek crossing a ball into Gotze, but his shot is blocked by Kimmich.

That immediately launches a Bayern counter, but Lewandowski’s pass into the box to Hummels (He wants a second goal haha.) is intercepted by Burki.

62- BVB Substitution: Dahoud comes off for Gotze.

60- Mario Gotze is about to come on. That’s the highlight of Dortmund’s second half so far.

56- We’re ten minutes into the second half, and it’s hard to call what Dortmund is doing anything but “damage control.” There’s basically zero chance of them making up the current goal differential in the table, so why aren’t they going all out in attack? A 0-15 loss is the same as a 0-4 loss at this point. Go for goals?

Meanwhile, Kingsley Coman makes two defenders look silly after distracting them with several stepovers before poking the ball between them to David Alaba. Alaba fires in a cross across the face of goal, but it flies by Lewandowski just out of reach. Very near miss.

52- Gnabry almost strikes again on a perfectly lofted Thiago corner kick. The ball finds Gnabry wide open at the far post, but he can’t connect and it flies over the goal line.

46- The second half has kicked off. Lucien Favre has seen enough of Zagadou and replaced him with Julian Weigl.

Halftime Observations and Analysis

Look, Bayern hardly put a foot wrong in the first half. It was an absolute destruction of Dortmund. The Bavarians kept up the pressure throughout the first half, and Dortmund was only able to break out on a few counterattacks. And, even with those counters, Neuer was rarely called to action. This was impressive.

The play from Dortmund’s backline, specifically Zagadou and Akanji, has been shocking. Zagadou is only 19 and has a lot of potential, but you can put a lot of blame for Bayern’s success in that first half directly at his feet.

Coman has been running all over Piszczek on the left side of the field. The poor Dortmund right back has absolutely no answer for his speed. It’s hard to see exactly what Favre is going to do. Sub out Zagadou, Akanji, and Piszczek?

What a fantastic day for Muller? He’s so good. Him and Lewandowski are combining to just destroy Dortmund. Smile, everyone.

Related Lewandowski scores his 200th goal in spectacular fashion against Borussia Dortmund

45- HALFTIME: Bayern Munich 4-0 Borussia Dortmund

44- TOR! FC BAYERN! Serge Gnabry! Bayern Munich 4-0 Borussia Dortmund!

NO TIME TO BREATHE! Muller lifts a little cross into the box to Gnabry who heads it past Burki. Four. To. Nothing. WOW!

Bayern are running riot! Serge Gnabry makes it 4-0 before halftime in #DerKlassiker. WOW! pic.twitter.com/iNEIOEtlCZ — FOX Soccer (@FOXSoccer) April 6, 2019

41- TOR! FC BAYERN! Javi Martinez! Bayern Munich 3-0 Borussia Dortmund!

Wow! Lewandowski gets fouled by Zagadou, and Thiago stepped up to take the free kick. He chipped it over the backline, and Muller smashed a volley toward goal that gets blocked. It comes to Lewandowski who takes a shot, but it is also blocked. The ball finally comes to Martinez who slots his shot into the far corner to give Bayern the 3-0 lead!

Javi makes it three!

Bayern have their first attempt saved, their second blocked, then Martinez buries it for a 3-0 lead. #DerKlassiker pic.twitter.com/5Pi3OO9W5Z — FOX Soccer (@FOXSoccer) April 6, 2019

38- Lewandowski gets on the end of a speculative cross (maybe with a slight shove), but Burki gets down a paw down to push the ball out for another corner.

31- Another near goal! Hummels gets onto the end of another Thaigo corner kick, but Burki makes a diving stop to keep the ball out of the side netting. Zagadou can’t handle Hummels right now.

29- BVB finally get something going with some great, short passing to get through the Bayern midfield. Reus picks up the ball on the edge of the area and feeds it a little wide out to Sancho. He hits a lofted cross to Neuer for the easy collection.

20- Muller’s header on Thiago’s corner skips off the crossbar! Nearly 3-0 again!

19- Lewandowski almost scores again seconds later! He receives a pass with his back to goal and easily slips past Zagadou. Burki has to make a diving save to keep him from making it 3-0.

18- TOR! FC BAYERN! Robert Lewandowski! Bayern Munich 2-0 Borussia Dortmund!

Lewandowski pops into the path of a lazy pass from Zagadou and touches it past Burki on a break. With Zagadou bearing down, Lewandowski does a scissor kick to smash it into the back of the net to put Bayern up 2-0!

Meanwhile in Germany, Bayern Munich leads 2-0 against Borussia Dortmund. First, Mats Hummels scores from a corner (via @FOXSoccer) pic.twitter.com/5XQmIwwfWy — Planet Fútbol (@si_soccer) April 6, 2019

16- Coman is really just having his way on the outside with Piszczek at the moment. He can’t keep up with the winger’s speed up and down the flanks.

15- Since the goal, Bayern haven’t really allowed anytime from BVB to get set up on the offensive side of things for any type of possession. The players are still flying around the park, pressuring BVB from the moment they receive the ball.

10- TOR! FC BAYERN! Mats Hummels! Bayern Munich 1-0 Borussia Dortmund!

A terrific corner kick from Thiago right into the huddle of players in the penalty area, and Hummels rises above everyone to smash his header past Burki! Bayern take the early 1-0 lead!

BAYERN LEAD!

Hummels heads in a corner against his former club for the 1-0 lead. What a time to get your first goal of the season! #DerKlassiker pic.twitter.com/baINcDFqRA — FOX Soccer (@FOXSoccer) April 6, 2019

9’- We’re already reaching the point of absurdity from BVB for ridiculously hard fouls.

6’- OFF THE POST! BVB break out on a counter, but Dahoud tries to finesse his shot and smacks it off the outside of the post.

OFF THE POST!

Dortmund get the first huge chance of the game but Dahoud can only hit the outside of the post. #DerKlassiker pic.twitter.com/gbCZoU9PbV — FOX Soccer (@FOXSoccer) April 6, 2019

3’- DRAMA! A terrific ball behind the BVB backline from Muller finds it’s way into the path of Lewandowski. His touch isn’t perfect, but he’s bodychecked off the ball by Diallo and can’t recover. If that contact happens at midfield, it’s certainly a foul, but we know that’s not how referees call games. Still scoreless.

1’ — Kickoff! We are underway in Munich.

One hour until kickoff: Lineups are out! James Rodriguez is indeed on the bench.

Der Klassiker is here, folks! Niko Kovac’s Bayern Munich host Borussia Dortmund at the Allianz Arena, and a win will be necessary if the club want to win the Bundesliga. This is perhaps the biggest game of the season.

Unlike the Hinrunde game, Bayern Munich have Thiago Alcantara and Kingsley Coman fit and available. That could make a huge difference to the outcome of the game. James Rodriguez is doubtful for the game, but he did participate in the final training session before the game so he should be available. Manuel Neuer and David Alaba are both back from injury. Only Arjen Robben and Alphonso Davies are confirmed to be unavailable.

Aside from a potential James Rodriguez / Thomas Muller conundrum, Kovac is has been spared selection headaches this time around. Robert Lewandowski basically selects himself, as does Serge Gnabry, Kingsley Coman, Thiago, and the entire defense. That just leaves the question of Leon Goretzka and Javi Martinez — who will partner Thiago in midfield? We did a breakdown of that here.

Whatever the coach chooses, it’s the team’s duty to win this and keep fighting for the title. As Uli Hoeness said, nothing other than a win can be acceptable for us.

It’s Bayern time.

Match Info

Location: Allianz Arena, Munich, Germany

Time: 6:30 pm local time, 12:30 pm EST

TV/streaming: Fubo.tv, Find Your Country

Tips for commenting:

If you’re a new member, feel free to introduce yourself. Don’t feel pressured or anything, we’re mostly very friendly. Also, we’re from all parts of the world so don’t feel shy if you’re from a country that doesn’t seem represented on the blog. Refresh the page regularly to keep up with the discussion. One refresh every 55-60 seconds is ideal but if that’s too much then just try for one every five minutes and after every goal. The goal celebrations are for everyone to participate in. Even if you’re lagging behind the others, keep replying to the most recent call of the player’s name. Even if you missed the first call, just start from the second, and so on. While swearing is allowed within reason, please be polite to your fellow posters and avoid gratuitous obscenities.

Check out our beginners thread if you have any more questions. That’s about it. Auf geht’s!

Looking for an unending well of Bayern Munich content? Sign up for an SBNation account and join the conversation on Bavarian Football Works. Whether it's full match coverage and analysis, breaking news or something completely different, we have it all.


When Bayern Munich and Borussia Dortmund hit the pitch at the Allianz Arena, the league title may not necessarily be on the line, but the game will play a major role in helping determining who will ultimately wear the crown.

For Bayern, the strategy is simple: control the pace and avoid defensive breakdowns. One way to control the play of the game is to put your four most dangerous weapons together. If Niko Kovac truly wants to go for it, he should align Robert Lewandowski at striker and Thomas Muller as the attacking midfielder with Kingsley Coman and Serge Gnabry on the flanks. Sadly, Kovac has seemingly been hesitant to use this grouping. Hopefully whatever he decides will help Bayern achieve its goal of stripping the ever-dangerous Dortmund attackers of time with the ball.

Defensively, Thiago and either Leon Goretzka or Javi Martinez will have to be a much more stable defensive presence in the double pivot. With Marco Reus, Mario Gotze, Jadon Sancho, and friends ready to pounce on any mistake made by the Bayern defense, the Bavarians must win the midfield battle. BVB’s Axel Witsel won’t make that easy.

In the end, though, Bayern has a bit of a chip on its shoulder and this game should be closely contested. I’d expect a 2-1 contest until late when Lewandowski will secure a brace a 3-1 victory for the home side.

Prediction: Bayern Munich 3, Borussia Dortmund 1

If I had a nickle for every rumor about Paulo Dybala leaving Juventus in favor or Bayern...

Paulo Dybala’s Juventus future hangs in the balance. The Argentine forward has been given somewhat of a smaller role to play under Massimiliano Allegri at the Bianconeri this season; largely due to the arrival of Cristiano Ronaldo from Real Madrid last summer. Dybala has been linked away from Juve for some months now; with Atletico Madrid, Bayern Munich and PSG linked as teams interested in him.

Is Bayern taking a look at Ajax winger David Neres? Is there any player on Ajax that Bayern is not looking at?

Recently inquired by Borussia Dortmund, Juventus, and PSG, Brazilian international winger David Neres (22), one of the uprising Ajax main young stars, has been targeted, according to Sport.de, by Bayern Munich, on a pre-summer market signing spree. Thanks to the already set up Frenkie De Jong’s signover, and the most likely to happen Matthijs De Ligt’s one, Dutch giants might even succeed in keeping the 1997-born put

Waiting for Der Klassiker to start? Check out Chris Richards and the Bayern U19s take on FC Augsburg.


tirto.id - Pelatih Heidenheim, Frank Schmidt, mengakui bahwa sulit bagi timnya untuk bisa mengalahkan Bayern Munchen dalam pertemuan keduanya di perempat final DFB Pokal di Stadion Allianz Arena, Rabu malam. Namun yang pasti, Schmidt menyatakan bahwa timnya tetap akan bermain sekuat tenaga dan tidak mau bernasib sama seperti Wolfsburg dan Mainz yang dibantai 6-0 oleh Bayern di Allianz Arena baru-baru ini. Bayern memang sudah menemukan lagi bentuk permainan terbaiknya setelah sempat amburadul di semester pertama musim ini. Buktinya Bayern yang sempat tertinggal jauh dari Borussia Dortmund bisa menyamakan jumlah poin meski kini harus terpaut dua angka lagi dengan rivalnya tersebut di klasemen Liga Jerman. Heidenheim pun tahu diri jelang laga ini. Mereka berasal dari Bundesliga II dan harus bertandang ke markas tim tersukses di Jerman saat ini. Bicara peluang, Schmidt mengakui bahwa sulit bagi timnya untuk menembus semifinal meski mereka akan tetap berupaya memanfaatkan peluang kecil yang didapat. “Dua pertandingan kandang terakhir Bayern sungguh luar biasa. Wolfsburg dan Mainz masing-masing dikalahkan 6-0. Bermain di Allianz Arena, maka kamu harus lebih berhati-hati. Bayern bisa memberikan banyak tekanan dengan semua pemain yang mereka mainkan. Jika sudah demikian, maka peluang mereka untuk mencetak gol pun semakin banyak,” kata Schmidt di situs resmi klub. Maka, Heidenheim dikatakan Schmidt akan menerapkan pola permainan layaknya tim kurcaci yang bertandang ke markas raksasa. Yakni bermain rapat di lini belakang, berusaha membuat lawan frustasi, dan kemudian memukul mereka dengan serangan balik cepat yang diharapkan bisa membuahkan gol. “Akan menjadi blunder jika kami bermain terlalu bertahan. Pada dasarnya ini hanyalah sebuah pertandingan dan tak akan membuat musim kami berada dalam bahaya. Kami harus berani mencoba sesuatu dan tentunya bermain berani. Pastinya, konsep kami dalam bertahan harus jelas,” tambah sang pelatih. “Bayern secara logika akan lebih sering menguasai bola. Namun ketika mendapatkan peluang, kami harus bisa memanfaatkannya dengan baik. Skema serangan balik cepat harus bisa kami maksimalkan di pertandingan nanti,” ujar Schmidt optimistis. Bayern sendiri musim ini terhitung produktif di kandang sendiri dengan sudah mengemas 35 gol. Jumlah itu hanya sedikit lebih baik dibanding 34 gol yang mereka buat ketika bermain di markas lawan di Liga Jerman musim ini. Sementara khusus di DFB Pokal, ini akan menjadi laga pertama Bayern di kandang sendiri. Dalam perjalanannya ke perempat final, anak asuh Niko Kovac memang selalu bermain di markas lawan yakni ketika bersua SV Drochtersen/Assel, SV Roedinghausen, dan kemudian Hertha Berlin.



Total comment

Author

fw

0   comments

Cancel Reply