Contact Form

 

5 Fakta Menarik Laga Barcelona Vs AS Roma, Akhir Masa Paceklik Suarez


Only an incredible turnaround in next week’s second leg at the Stadio Olimpico will stop Barcelona from progressing after poor defending and moments of ill fortune undermined a positive display from Roma at the Camp Nou


BARCELONA, KOMPAS.com - Barcelona menang 4-1 ketika menjamu AS Roma pada laga perempat final pertama Liga Champions di Stadion Camp Nou, Rabu (4/4/2018) atau Kamis dini hari WIB.

Empat gol Barcelona dicetak oleh Daniele De Rossi (38'-bunuh diri), Konstantinos Manolas (55'-bunuh diri), Gerard Pique (59') dan Luis Suarez (87'). Sedangkan satu gol AS Roma dicetak oleh Edin Dzeko (80').

Kemenangan ini menjadi modal Barcelona untuk menghadapi laga kedua di Stadion Olimpico pada Selasa (10/4/2018) atau Rabu dini hari WIB.

(Baca: Messi Dicap Genius Setelah Gerakan 54 Detik Saat Lawan Sevilla)

Barcelona top scorers in all competitions in 2017/18:

Lionel Messi - 36

Luis Suárez - 26

Own Goals/Paulinho - 8#FCBLive #BARROM #UCL @FCBarcelona


BANJARMASINPOST.CO.ID - Hasil akhir Barcelona vs AS Roma di leg 1 perempat final (babak 8 besar) Liga Champions 2017/2018, Kamis (5/4/2018) menjadi milik tim tuan rumah.

Bermain di kandang, Camp Nou, Barcelona menang atas AS Roma dengan skor mencolok 4-1.

Di babak pertama, Messi Cs terlihat sulit membongkar pertahanan AS Roma . Di menit 38, Barcelona memecah kebuntuan berkat gol bunuh diri pemain AS Roma , Daniele De Rossi.

Proses gol bunuh diri tersebut berawal dari aksi Andres Iniesta di menit 38. Gelandang Roma, Daniele De Rossi, yang mencoba memotong operan Andres Iniesta kepada Lionel Messi, justru memasukkan bola ke gawangnya sendiri. Barcelona unggul 1-0.

Barcelona memang tampil lebih mendominasi, namun sayang tidak ada lagi gol tercipta. Skor 1-0 untuk Lionel Messi cs bertahan sampai turun minum.

Di babak kedua, Barcelona tampil lebih taktis. Hasilnya, di menit 55, AS Roma kembali melakukan gol bunuh diri. Konstantinos Manolas gagal mengantisipasi umpan yang diarahkan ke Umtiti, Manolas justru menceploskan bola ke gawangnya sendiri.

4 menit berselang, Gerard Pique menambah keunggulan untuk Barcelona. Memanfaatkan bola rebound dari tendangan Luis Suarez, Pique yang berdiri bebas berhasil mencatatkan namanya di papan skor, skor 3-0 untuk keunggulan Barcelona.

Walapun tertinggal 3-0, As Roma tidak menyerah. Edin Dzeko berhasil memperkecil kedudukan di menit 80.

Jelang akhir babak kedua tepatnya di menit 87, Luis Suarez berhasil mencetak gol terakhir Barca di laga ini. Skor 4-1 bertahan hingga akhir pertandingan.

AS Roma pun harus menang dengan selisih 3 gol pada leg kedua yang berlangsung di Roma, untuk mampu lolos ke babak Semifinal Liga Champions .



Total comment

Author

fw

0   comments

Cancel Reply