Contact Form

 

Prediksi Pertandingan Piala FA: Tottenham Hotspur vs Middlesbrough


Jakarta - Laga replay Tottenham vs Middlesbrough di babak ketiga Piala FA dimenangi tim arahan Jose Mourinho. Ada sejumlah catatan menarik dari kemenangan Tottenham. Tottenham Hotspur harus menjalani laga replay di babak ketiga Piala FA usai bermain imbang 1-1 di kandang Middlesbrough . Di pertandingan ulang, giliran Tottenham yang jadi tuan rumah. Bertanding di Tottenham Hotspur Stadium, Rabu (15/1/2020) dini hari WIB, Tottenham mencatat kemenangan 2-1 atas Middlesbrough. Gol-gol tuan rumah dicetak oleh Giovani Lo Celso dan Erik Lamela.

Lo Celso mencetak salah satu gol tercepat Tottenham di kandang. Namun di lini belakang, Tottenham lagi-lagi gagal mencatat clean sheet. Berikut ini adalah data dan fakta dari laga Tottenham vs Middlesbrough seperti dirangkum Opta : - Giovani Lo Celso dan Erik Lamela adalah duet pemain Argentina pertama yang mencetak gol di satu pertandingan Piala FA yang sama setelah Pablo Zabaleta dan Sergio Aguero untuk Manchester City melawan Huddersfield pada Maret 2017. - Tottenham tak terkalahkan dalam 41 pertandingan kandang terakhir di Piala FA melawan tim dari divisi yang lebih rendah (W34 D7) sejak kalah 0-1 dari Nottingham Forest pada Januari 1975. - Middlesbrough gagal mencatat clean sheet dalam 13 pertemuan terakhir melawan Tottenham di semua kompetisi sejak menang 1-0 di Riverside Stadium pada Mei 2005. - Untuk kali kedua selama 923 pertandingan sebagai pelatih, Jose Mourinho mendapati tim yang dilatihnya kebobolan dalam sembilan laga beruntun di semua kompetisi. Hal yang sama sebelumnya terjadi saat melatih Chelsea antara Mei dan September 2015. - Tendangan Lo Celso di satu menit 55 detik adalah gol tercepat Spurs di stadion baru. Itu juga gol tercepat mereka di laga kandang sejak Eriksen bikin gol melawan Manchester United di Wembley di Premier League pada Januari 2018. Simak Video " Mourinho Kembali Berulah, Kini Contek Taktik Lawan "




Write CSS OR LESS and hit save. CTRL + SPACE for auto-complete.


Berikut prediksi pertandingan Piala FA 2019-2020 antara Tottenham Hotspur vs Middlesbrough, Rabu (15/01/20) WIB

INDOSPORT.COM - Tottenham Hotspur akan menjalani laga ulang putaran ketiga Piala FA 2019-2020 dengan menghadapi Middlesbrough di markas sendiri pada Rabu (15/01/20) WIB.

Laga ini akan menjadi pertandingan ulang setelah kedua tim bermain 1-1 pada leg pertama. Mengingat kondisi Spurs yang tengah kelimpungan, wajar jika The LilyWhites dirasa akan kesulitan melawan Middlesbrough.

Secara materi, Tottenham Hotspur boleh berbangga diri. Namun performa Spurs dalam beberapa laga terakhir cukup memprihatinkan. Oleh karenanya, Middlesbrough pun akan memanfaatkan kondisi tersebut.

Anak asuh Jonathan Woodgate akan mencoba tampil menekan sejak menit pertama. Jikalau mereka kebobolan pun, Middlesbrough akan memaksa tuan rumah untuk bermain hingga babak adu penalti.

Spurs yang tengah fokus di Liga Inggris tentu akan memanfaatkan laga ini untuk mengembalikan performa mereka yang tengah terpuruk dalam beberapa laga terakhir.

Menarik dinanti bagaimana kiprah Tottenham Hotspur saat menghadapi Middlesbrough . Akankah tim kasta kedua Liga Inggris tersebut akan menancapkan luka lebih dalam ke tuan rumah?

Gazzaniga; Dier, Alderweireld, Vertonghen; Tanganga, Eriksen, Winks, Alli, Sessegnon; Lucas Moura, Son Heung-Min.

Mejias Osorio; Howson, McNair, Fry; Spence, Wing, Saville, Coulson; Roberts, Travernier; Fletcher

Ditengah absennya Harry Kane, Spurs dipaksa memanfaatkan pemain yang ada. Kali ini nama Lucas Moura yang akan menjadi tumpuan. Apalagi di leg pertama ia mampu mencetak gol

Telah mencetak tiga gol sejauh ini bagi Middlesbrough. Kemampuannya melakukan tembakan dari jarak jauh akan dimanfaatkan oleh timnya jika urung menembus barikade pertahanan Spurs.




Bisnis.com, JAKARTA – Dua tim Liga Primer Inggris, Tottenham Hotspur dan Newcastle United, melaju ke putaran keempat Piala FA (Football Association) setelah mencatat kemenangan dalam laga ulang (replay) putaran ketiga pada Rabu (15/1/2020) dini hari WIB.

Bermain di Stadion Tottenham Hotspur di London, tuan rumah mencatat kemenangan dengan skor tipis 2 - 1 atas tamunya Middlesbrough.

Dua gol Spurs dicetak Giovani Lo Celso pada menit ke-2 dan digandakan Erik Lamela 13 menit kemudian, sedangkan Boro, klub Championship, kompetisi level kedua dalam sistem sepak bola Inggris, hanya bisa memberi sebiji gol balasan 8 menit menjelang laga usai lewat George Saville.

Laga Spurs versus Boro harus diulang karena di pertemuan pertama di Stadion Riverside, markas Boro, pada awal bulan ini skor imbang 1 - 1.

FA Cup tidak mengenal adu penalti untuk menentukan pemenang apabila perteman pertama berakhir imbang. Adu penalti baru diberlakukan jika pada pertemuan kedua selama 90 menit imbang dan perpanjangan waktu selama 30 menit skor juga masih imbang.

Sementara itu, di Stadion St. James Park di Newcastle, tuan rumah Newcastle United menghantam Rochdale, klub League One (divisi 3), dengan skor telak 4 - 1.

Newcastle membuka skor pada menit ke-17 akibat gol bunuh diri bek Rochdale Eoghan O’Connell, dilanjutkan gol-gol Matthew Longstaff (20’), Miguel Almiron (26’), dan Joelinton Cassio (82’), sedangkan Rochdale hanya bisa membalas lewat kontribusi Michael Jordan Williams (86’).

Pertan dingan Newcastle versus Rochdale diulang karena skor imbang 1 - 1 dalam pertemuan pertama di Rochdale, Manchester.

Satu pertandingan lain yang melibatkan tim Liga Primer, Watford bertamu ke Tranmere Rovers, klub League One, ditunda ke 24 Januari WIB, karena Stadion Prenton Park digenangi air akibat hujan deras. Laga ini diulang karena pada perteman pertama di kandang Watford, Stadion Vicarage Road, skor 3 - 3.

Watford adalah runner-up FA Cup musim lalu, di final kalah 0 - 6 dari Manchester City di Stadion Wembley, London, pada 18 Mei 2019.

ManCity sudah dipastikan lolos ke putaran keempat dan akan menghadapi Fulham pada 26 Januari 2020. Dalam pertandingan putaran ketiga awal bulan ini skuat asuhan Pep Guardiola meremukkan Port Vale, tim League Two (divisi 4), dengan skor telak 4 - 1.

Selain pertandingan tunda Tranmere versus Watford, replay putaran ketiga masih menyisakan dua pertandingan lagi yakni Manchester United bersus Wolverhampton Wanderers dan Carlisle United versus Cardiff City yang dijadwalkan digelar pada Kamis (16/1/2020) mulai pk. 02.45 WIB.

Berikut hasil laga ulang putaran ketiga yang dimainkan pada Rabu dini hari WIB: Newcastle United 4 vs Rochdale 1; Shrewsbury Town 1 vs Bristol City 0; Coventry City 3 vs Bristol Rovers 0; Blackpool 0 vs Reading 2; Tottenham Hotspur 2 vs Middlesbrough 1.


TRIBUNPEKANBARU.COM --  Saksikan siaran langsung leg 2  Piala FA 2020 nantara Tottenham menjamu Middlesbrough , yang berlangsung pada Rabu  (15/1/2020)

Jadwal siaran langsung Tottenham vs Middlesbrough akan mulai pukul 03.05 WIB.

Pertandingan   Tottenham vs Middlesbrough  akan digelar di s tadion Tottenham Hotspur, London.

Laga   Tottenham vs Middlesbrough   dapat ditonton melalui HP maupun PC, Link live streaming ada di akhir artikel ini.

Tottenham Hotspurs belum tampil konsisten dalam sejumlah pertandingan yang mereka jalani disejumlah kompetisi.

Sejak dibesut Jose Morinho, Spurs juga masih belum tampil maksimal.

Pada pertemuan pertama mengahadapi Middlesbrouhg, Totenham hanya mampu bermain imbang 1-1.

Pada leg 2, Spurs lebih diunggulkan karena akan bermain dihadapan pendukung mereka sendiri.




Bisnis.com , JAKARTA – Football Association (FA), otoritas sepak bola Inggris, setera memutar rangkaian pertandingan ulang (replay) putaran ketiga FA Cup. Replay ini digelar lantaran dalam pertemuan pertama tim-tim yang terlibat putaran ketiga bermain imbang. FA Cup tidak mengenal adu penalti untuk menentukan pemenang apabila perteman pertama berakhir imbang. Adu penalti baru diberlakukan jika pada pertemuan kedua selama 90 menit imbang dan perpanjangan waktu selama 30 menit skor juga masih imbang. Pada laga ulang putaran ketiga, salah satu laga yang menarik untuk dinantikan ialah Mabchester United menjamu Wolverhampton Wanderers. Ini merupakan satu-satunya pertandingan yang mempertemukan dua tim kontestan Liga Primner Inggris. Pertandingan MU versus Wolves mesti diulang lantaran dalam pertemuan sebelumnya pada 5 Januari WIB imbang tanpa gol di Stadion Molineux di Wolverhampton. Pertandingan lain yang juga melibatkan tim Liga Primer ialah Tottenham Hotspur menjamu Middlesbrough, klub Championship, kompetisi level kedua dalam sistem sepak bola Inggris. Laga ini harus diulang karena di pertemuan pertama di Stadion Riverside, markas Boro, Spurs dipaksa imbang 1 - 1. Laga lain yang juga melibatkan klub Liga Primer ialah Watford yang bertandang ke markas Tranmere Rovers, tim League One (divisi 3). Pada pertemuan pertama di Stadion Vicarage Road, skor imbang 3 - 3. Sementara itu, kontestan Liga Primer Newcastle United menjamu Rochdale, klub League One, setelah skor 1 - 1 pada pertemuan pertama di Rochdale, Manchester. Juara bertahan FA Cup adalah Manchester City setelah dalam pertandingan final musim lalu di Stadion Wembley, London, pada 18 Mei 2019 melumat Watford 6 - 0. ManCity sudah dipastikan lolos ke putaran keempat dan akan menghadapi Fulham pada 26 Januari 2020. Dalam pertandingan putaran ketiga awal bulan ini skuat asuhan Pep Guardiola meremukkan Port Vale, tim League Two (divisi 4), dengan skor telak 4 - 1. Berikut jadwal laga ulang putaran ketiga (dalam WIB): Rabu, 15 Januari: 02:45   Newcastle United vs Rochdale 02:45   Shrewsbury Town vs Bristol City 02:45   Coventry City vs Bristol Rovers 02:45   Blackpool vs Reading 02:45   Tranmere Rovers vs Watford 03:00   Tottenham Hotspur vs Middlesbrough Kamis, 16 Januari: 02:45   Manchester United vs Wolverhampton Wanderers 02:45   Carlisle United vs Cardiff City.




Ironically, the best Tottenham Hotspur has looked in a few weeks came in a loss. Saturday’s defeat against Liverpool felt a bit like a missed opportunity, but it should be something that the team can build from going forward. At this point, even moral victories might count for something, as everything has felt like a struggle since the end of November.

Tuesday Spurs get a rematch against Middlesbrough in the Third Round of the FA Cup. After drawing 1-1 last week, the teams will meet again for the replay in London for an opportunity to play against Southampton in the Fourth Round later this month. Of course, Tottenham recently dropped points away to the Saints on New Year’s Day, but one thing at a time…

Boro still sit in the bottom half of the Championship table, and at home Tottenham should be able to take the tie. Spurs were the better side in the initial fixture, but they could not turn their possession and opportunities into many goals. Second half substitutions to bring on Erik Lamela and Giovani Lo Celso seemed to make a difference last time, but Jose Mourinho has been reluctant to make these sort of changes to the starting XI.

As always, adding another match to a busy past month and a half is never a good thing, and Mourhino’s interest towards cup competitions makes heavy rotation unlikely. Looking at everything glass half full, though, this could be a chance for the team to continue to carry some momentum forward from the weekend and help the manager finally make the right lineup decisions.

Lineups

How to Watch

Date: Tuesday, January 13, 2020

Time: 3:05 p.m. ET, 8:05 p.m. BT

Location: Tottenham Hotspur Stadium, London, England

TV: None (USA), BBC One (UK)

Streaming: ESPN+ (USA)

Match thread rules

The match thread rules are the same as always. To any visitors coming here for the first time, welcome! We’re glad you’re here! Wipe your feet, mind the gap, and be sure to check out the other pages at this outstanding site. While you’re here, though, we have a few rules and regulations:

Absolutely no links to illegal streams. They’re bad and they get us in trouble. Violators will be warned or banned.

We have rules against “relentless negativity.” Nobody likes a Negative Nancy. Don’t knee-jerk and post outlandish or hurtful things just because you’re frustrated.

Along those lines, outright abuse of players or match officials is also not allowed. It’s fine to say “wow, that was a really bad call,” but it’s NOT okay to direct copious amounts of abuse in the direction of said official over a call you did not like.

Treat other people in the match thread the way you would want someone else to treat your grandmother. Be nice. Observe Wheaton’s Law. This is a community of fans, not an un-moderated message board.

NO SPIDERS!!

Finally, while we don’t have a rule against profanity, please try and keep the naughty words in check. Also, language that is sexist, racist, or homophobic in nature will be swiftly deleted and you will be immediately banned. This is an open, supportive community.

Have fun, and COYS!


Bisnis.com , JAKARTA – Gelandang Denmark Christian Eriksen akan tampil untuk Tottenham Hotspur dalam laga ulang putaran ketiga FA Cup melawan Middlesbrough pada Rabu (15/1/2020) dini hari WIB meskipun dilaporkan segera bergabung dengan klub Italia Inter Milan, kata pelatih Spurs Jose Mourinho. "Eriksen bermain besok. Setiap pemain harus siap membantu tim. Kita tidak dalam kondisi untuk memikirkan hal lain selain itu," kata Mourinho. Kontrak Eriksenm 27 tahun, selesai Juni nanti. Dia mengalami penurunan performa musim ini dengan masa depannya di klub tidak jelas dan diganti saat Spurs kalah 0 - 1 dari Liverpool di Liga Primer Inggris akhir pekan lalu. Saat ia berjalan meninggalkan lapangan, Eriksen, pencetak 51 gol dalam 223 pertandingan Liga Primer untuk Spurs, melambaikan tangan kepada para penggemar. Beberapa penggemar menjadi jengkel dengan penampilan Eriksen yang kurang bagus musim ini dan Mourinho mengakui bahwa ketidakpastian tentang masa depannya menjadi faktor dalam perjuangannya di lapangan. "Jika Anda bertanya kepada saya alasannya, saya bukan idiot, saya sudah bertahun-tahun berkecimpung di sepak bola. Seorang pemain dalam situasi ini, normal tidak tampil di level tertinggi.” "Tapi, dia membantu kami dalam pertandingan yang telah ia mainkan untuk kami. Dia memiliki penampilan dan kontribusi positif seperti melawan Olympiakos dan Norwich (City). Dia tidak memiliki performa yang sangat baik dalam pertandingan melawan Liverpool, saya setuju dengan itu." Laga putaran ketiga FA Cup Spurs vs Boro harus diulang karena di pertemuan pertama di Stadion Riverside di Middlesbrough skor imbang 1 - 1. FA Cup tidak mengenal adu penalti untuk menentukan pemenang apabila perteman pertama berakhir imbang. Adu penalti baru diberlakukan jika pada pertemuan kedua selama 90 menit imbang dan perpanjangan waktu selama 30 menit skor juga masih imbang.







Christian Eriksen main saat Tottenham menghadapi Middlesbrough di Piala FA. Apakah Tottenham vs Middlesbrough jadi penampilan terakhir Eriksen sebelum pindah?



Total comment

Author

fw

0   comments

Cancel Reply